Hal Yang Perlu Diperhatikan Saat Mengikuti Workshop Online SAGUSABLOG


Hai, sahabat DESBUD ID saya ucapkan selamat atas keberhasilannya menyelesaikan tugas kelas dasar. Saatnya mengikuti kelas lanjutan. Selamat berkreasi, semoga ilmu yang didapatkan bermanfaat. Untuk sahabat DESBUD ID yang belum memiliki kesempatan lanjut, tetap semangat untuk lulus di kelas dasar berikutnya. Semoga di kelas dasar berikutnya dapat segera lulus dan bertemu di kelas lanjutan.

Beberapa hal yang perlu di perhatikan oleh peserta workshop online SAGUSABLOG saat mengikuti kegiatan.

1. Miliki Panduan / Modul Terupdate

Sebelum pelaksanaan workshop dimulai, unduhlah panduan dan modul terlebih dahulu. Biasanya ada peserta saat workshop berlangsung, tetapi belum memiliki modul. Atau pernah mengikuti workshop sebelumnya, tetapi tidak mengupdate modul.

2. Perbanyak Literasi

Panduan pada modul telah dilengkapi oleh video tutorial yang mudah dipahami. Pelajari dengan seksama modul dan jika perlu baca berulang. Membaca sebelum bertanya. Biasanya banyak yang bertanya dengan pertanyaan sama, padahal sudah ada di dalam modul.

3. Fokus Tugas Wajib

Setelah mempelajari panduan pada modul, langsung praktekkan dengan memperhatikan tugas yang wajib di kerjakan. Hindari melakukan yang tidak ada pada panduan. Biasanya peserta membuat banyak postingan, namun tidak masuk dalam tugas dalam modul. Sehingga menyita waktu untuk segera menyelesaikan wokshop.

4. Tag (@) mentor di kelas disertakan link / foto

Saat mengalami kesulitan dalam menyelesaikan tugas, segeralah bertanya di kelas dengan tag (@) mentor kelas, lalu sertakan juga foto atau link untuk mempercepat ekseskusi.

Begitu pula saat menyerahkan tugas yang sudah selesai, jangan lupa tag (@) mentor kelas dan disertanya alamat blognya.

5. Perbaiki Catatan Mentor

Mentor akan memberikan beberapa catatan penting yang harus diperbaiki. Sebaiknya fokus hanya perbaiki apa yang disarankan oleh mentor. Biasanya mentor akan bertanya catatan sebelumnya sudah diperbaiki atau belum saat peserta menyerahkan tugas. 

6. Saling Membantu Sesama Peserta

Membantu permasalahan yang dihadapi sesama peserta akan melatih dan mengasah pemahaman. Semakin sering membantu, semakin terbiasa mengatasi masalah. Sehingga saat diri sendiri mengalami masalah yang sama, sudah dapat mengatasi sendiri. Biasanya peserta enggan menyimak percakapan di kelas, sehingga permasalahan yang sama selalu muncul dan ditanyakan berulang.

7. Cari Referensi

Blog peserta yang sudah lulus dapat menjadi referensi peserta yang lain. Biasanya peserta enggan untuk berkunjung, bahkan blog milik mentornya. Sebaiknya sering-sering membuka blog mentor dan peserta yang lulus sebagai bahan referensi agar cepat lulus.

8. Bertahap menyerahkan tugas

Saat mengerjakan tugas modul, sebaiknya berurutan sesuai modul. Agar tidak ada step yang hilang. Disarankan saat menyerahkan tugas dibagi 2 atau 3 tahap. Biasanya mentor akan mengoreksi dan melakukan penilaian ada 2 tahap untuk kelas dasar.
a. Tahap Pertama, modul 1 - 3
b. Tahap Kedua, modul 4 - 6

Koreksi dan penilaian mentor ada 3 tahap untuk kelas lanjut.
a. Tahap Pertama, modul 1 - 3
b. Tahap Kedua, modul 4 - 5
c. Tahap Ketiga, modul 6 - 8

Namun perlu diketahui, bahwa ini bukan panduan baku. Setiap mentor memiliki cara masing-masing, namun sangat disarankan kepada peserta untuk tidak menyerahkan sekaligus modul 1 s.d selesai. Kenapa? Tentu sahabat pasti tahu, seperti Anda saat ini pasti ada yang mengikuti kegiatan workshop dengan waktu yang bersamaan. Begitu pula dengan mentor, ada pula mentor yang memiliki amanah pada waktu bersamaan. Jadi jalinlah komunikasi yang baik dengan mentor. Segera konfirmasi kepada mentor, jikamada kepentingan lain yang tidak dapat ditinggalkan.

Hal yang paling penting, agar bisa cepat LULUS dan dapat ilmu yang bermanfaat adalah FOKUS dan ikuti MENTOR. Seperti yang saya sampaikan di atas, ada peserta yang mengikuti kegiatan lebih dari 2 - 3 workshop yang berbeda. Hal ini mengurangi fokus, sebaiknya membuat skala prioritas kegiatan. Jika terpaksa harus diikuti, maka buatlah jadwal mandiri agar tetap bisa fokus. Mengikuti Mentor adalah hal yang penting dalam pelatihan, maupun dalam belajar. Supaya mendapat kebermanfaatan dari kegiatan yangbsedang diikuti. Ada barangkali, dan bahkan pasti ada yang sudah mahir dalam blogging, namun fokus pada tagihan dan mengikuti mentor adalah prioritas utama.

Tips Cepat LULUS Mr. Mung Founder SAGUSABLOG
  1. Jangan malas membaca ya, seringkali kesulitan atau pertanyaan yg disampaikan sudah ada jawabanya di modul/ video panduan.
  2. Simak video panduan
  3. Samakan pekerjaan dengan perintah/ tagihan di MODUL, tenang saja setelah anda sudah dinyatakan LULUS, anda bebas berkreasi, mengobrak abrik blog kembali sesuai selera anda
  4. Jangan TAKUT salah
  5. Tetap Semangat!

Demikian Tips and Tricks yang dapat Mr. Desbud berikan, semoga bermanfaat untuk sahabat DESBUD ID yang sedang atau akan mengikuti workshop SAGUSABLOG. Jangan lupa Persiapan Sebelum Mengikuti Kegiatan SAGUSABLOG.


Salam,
SHARE Facebook WhatsApp

Related Posts

3 comments

  1. Terima kasih ilmu nya master

    ReplyDelete
    Replies
    1. Barokalloh,
      Alhamdulillah

      Delete
  2. Terima kasih, saya masih ingat pernah dibimbing smp lulus, alhamdulillah

    ReplyDelete

Post a Comment

  1. https://radlab.org/
  2. https://hutanpapua.id/
  3. https://bangkutaman.id/
  4. https://rmolsorong.id/
  5. https://investigasi.id/
  6. https://www.transloka.id/
  7. https://www.desbud.id/
  8. https://allnews.id/
  9. https://karangtanjung-desa.id/
  10. https://barka.starcarehospital.com/
  11. https://mabela.starcarehospital.com/
  12. https://seeb.starcarehospital.com/
  13. https://bousher.starcarehospital.com/
  14. tradition-jouet.com
  15. agriculture-ataunipress.org
  16. eastgeography-ataunipress.org
  17. literature-ataunipress.org
  18. midwifery-ataunipress.org
  19. planningdesign-ataunipress.org
  20. socialsciences-ataunipress.org
  21. communication-ataunipress.org
  22. surdurulebiliryasamkongresi.org
  23. surdurulebilirkentselgelisimagi.org
  24. www.kittiesnpitties.org
  25. www.scholargeek.org
  26. addegro.org
  27. www.afatasi.org
  28. www.teslaworkersunited.org
  29. www.communitylutheranchurch.org
  30. www.cc4animals.org
  31. allinoneconferences.org
  32. upk2020.org
  33. greenville-textile-heritage-society.org
  34. www.hervelleroux.com
  35. crotonsushi.com
  36. trainingbyicli.com
  37. www.illustratorsillustrated.com
  38. www.ramona-poenaru.org
  39. esphm2018.org
  40. www.startupinnovation.org
  41. www.paulsplace.org
  42. www.assuredwomenswellness.com
  43. aelclicpathfinder.com
  44. linerconcept.com
  45. palembang-pos.com
  46. dongengkopi.id
  47. jabarqr.id
  48. wartapenilai.id
  49. isrymedia.id/
  50. onemoreindonesia.id
  51. yoyic.id
  52. beritaatpm.id
  53. kricom.id
  54. kongreskebudayaandesa.id
  55. puspresnas.id
  56. ubahlaku.id
  57. al-waie.id
  58. pencaker.id
  59. bpmcenter.org
  60. borobudurmarathon.id
  61. festivalpanji.id
  62. painews.id
  63. quantumbook.id